PPID Balai Penerapan Standar Instrumen Pertanian Gorontalo

Kementerian Pertanian Republik Indonesia

PPID Balai Penerapan Standar Instrumen Pertanian Gorontalo

Kunjungi BPTP Gorontalo, SMKN 1 Patilanggio Laksanakan Praktek Kerja Industri




 
"BPTP Gorontalo memiliki berbagai instalasi inovasi pertanian. Mulai dari UPBS, Tagrinov hingga Kandang ayam modern. Nanti teman-teman bisa belajar banyak dan berdiskusi dengan peneliti, penyuluh serta teknisi terkait tentang cara budidaya, macam benih yang kami produksi hingga pembibitan ayam KUB dan SENSI Balitbangtan," sambut beliau


Dalam kunjungan tersebut BPTP Gorontalo juga menyerahkan bibit hortikultura sebanyak 8 jenis bibit, diantaranya benih cabai rabani, terong ungu dan hijau, kacang panjang, mentimun, kangkung, caisin, bayam dan pepaya. Benih-benih ini diharapkan bisa dibudidayakan di lingkungan sekolah dan menjadi bahan pembelajaran nantinya bagi siswa/I SMK Negeri 1 Patilanggio.